Cara Flash Advan G1 Bootloop Mudah via PC
Cara Flash Advan G1 Bootloop Mudah via PC - Advan G1 merupakan smartphone baru dari vendor advan yang rilis dengan harga kisaran 2.4 jutaan Advan G1 dengan harga yang lumayan hadir dengan fitur fitur yang meraik dan dengan layar berukuran 5 inci resolusi HD 720 piksel serta body full metal da fitur fingerprint scanner dan teknologi kamera dari iphone 6s yang membuat Advan G1 memang pantas dengan harga nya.
Pada kesempatan kali ini saya akan membahas tentang bagaimana cara flashing Advan G1 ini menggunakan software SP Flash Tool dengan bantuan Komputer atau laptop untuk mengatasi Advan G1 yang bootloop atau rusak, bootloop memang salah satu yang sering ditemui oleh semua opreaker android setelah menggonta ganti custom rom atau salah install aplikasi
Bootloop adalah kondisi dimana smartphone yang tidak bisa booting sampai menu dan hanya sampai di logo smartphone saja dan stuck disitu tidak bisa di apa apain lagi, untuk cara memperbaiki bootloop sendiri ada banyak cara seperti Factory reset lewat recovery namun jika tidak bisa bisa di perbaiki dengan cara flash ulang Advan G1 anda.
Flash ini akan memperbaiki semua error error di Advan G1 dan akan mengembalikan Advan G1 anda ke setelan awal atau kembali ke setelan pabrik. Dan dengan cara flashing ini tidak hanya untuk menangani bootloop saja namun bisa masalah lain seperti lupa sandi, lupa pola, terkena virus, sering restart sendiri, Lemot, gampang panas, dan masalah masalah lainnya bisa diatasi dengan cara flashing advan g1 ini.
Baca Juga : Cara Flash Sony Xperia M2 via PC Mudah
langsung saja kita ke tutorial Cara Flash Advan G1 Bootloop Mudah via PC. Siapkan bahan Bahannya dan alat alatnya Komputer kabel data dan juga firmwarenya.
Syarat Dan Bahan :
|
Komputer
/ laptop
|
Kabel
Data
|
Langkah langkah Cara Flash Advan G1 Bootloop Mudah via PC :
- Download Bahan bahannya lalu letakkan dalam satu folder dan extract
- Install Driver Drivernya
- Jalankan Flashtool.exe
- Pilih pada Scatter Loading lalu browse cari file scatter di folder firmware
Cara Flash Advan G1 Bootloop Mudah via PC - Tunggu termuat semua
- Klik Download
- Matikan Advan G1 lalu sambungkan Ke PC
- Flash akan otomatis berjalan
- Tunggu beberapa saat sampai muncul seperti gambar berikut
Cara Flash Advan G1 Bootloop Mudah via PC - Selesai
- Booting pertama akan lama jadi bersabar
Demikian artikel Cara Flash Advan G1 Bootloop Mudah via PC semoga bisa bermanfaat bagi kawan kawan semua Selamat mencoba semoga sukses
Terimakasih
Label: Advan G1
0 Komentar:
Posting Komentar
Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.
Berlangganan Posting Komentar [Atom]
<< Beranda